Macam Macam Teknologi Informasi yang Akan Memanjakan Manusia

Macam Macam Teknologi
Macam macam teknologi Semakin tahun tentu semakin cepat juga laju dari kecanggihan teknologi, semenjak adanya ditemukan mesin dan computer, dunia dalam bidang teknologi mengalami perkembangan yang sangat drastis, bahkan jika diibaratkan ketika kita sedang mengedipkan mata, di belahan bumi mana pun juga muncul inovasi teknologi yang semakin terbaru. Cepatnya perkembangan teknologi juga kadang tidak terkejar oleh kita, sehingga banyak juga dari kita yang merasakan tertinggal akan kemajuan teknologi, dan tentunya yang tidak tahu akan semakin gaptek.

Semakin pesatnya inovasi terbaru dalam bidang teknologi, tentu memiliki tujuan utama yakni berusaha membuat manusia akan lebih mudah dalam mengerjakan pekerjaan apapun. Dari yang awalnya berhari-hari mengirimkan kabar ke seberang pulau menggunakan surat kabar, kini hanya dengan menggunakan handphone untuk berkomunikasi jarak jauh. 
Macam Macam Teknologi
Pada tahun ini tentu juga ada beberapa inovasi baru Macam macam teknologi yang dirilis dan diprediksi akan menjadi trend di kalangan masyarakat. Penggunaan teknologi oleh manusia diawali dengan pengubahan sumber daya alam menjadi alat-alat sederhana. 

Televisi

Televisi adalah sebuah media telekomunikasi yang terkenal yang berfungsi sebagai penerima siaran gambar dan suara, atau televisi juga dapat di artikan sebagai alat komunikasi jarak jauh yang menggunakan media visual/ penglihatan. Dengan kata lain televisi sangat bermanfaat bagi kita semua untuk melihat atau mendengar informasi dari jarak jauh.

Laptop

teknologi laptop ini merupakan computer yang berukuran relative kecil dan ringan yang memudahkan untuk dibawa kemana saja. Beratnya berkisar antara 1-6 kg tergantung ukuran, bahan dan spsifikasinya. Sumberdaya laptop berasal dari baterai atau adaptor A/C yang dapat digunakan untuk mengisi ulang baterai dan menyalakan laptop. Batari laptop bias bertahan antara 1-6 jam tergantung pemakainya, spesifikasi dan ukurannya.

Komputer

Teknologi ini merupakan salah satu alat yang dipakai untuk  mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan. Awalnya, sebagai pengolahan informasi hampir eksklusif berhubungan dengan masalah aritmatika, tetapi komputer modern dipakai untuk banyak tugas yang tidak berhubungan dengan matematika.

Itulah beberapa penjelasan mengenai Macam macam teknologi informasi yang bisa kalian jadikan referensi tambahan. Semoga bermanfaat.
Share on Google Plus

About Aria

Berbagi berita dengan Aria.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar :

Posting Komentar