Beberapa Jenis Produk Investasi Bank Danamon

Investasi - Dalam kehidupan ini, salah satu hal yang harus anda kerjakan adalah mendapatkan penghasilan sebanyak – banyaknya untuk memenuhi berbagai jenis kebutuhan hidup anda, tentunya dengan menggunakan cara – cara yang benar sesuai dengan norma dan aturan yang berlaku. Nah, selain melakukan berbagai pekerjaan yang bisa produktif, anda juga bisa menyisihkan materi yang anda miliki tersebut untuk melakukan investasi yang mana nantinya anda akan memperoleh penghasilan tambahan yang jumlahnya tidak sedikit. Jika anda memutuskan untuk melakukan investasi dana yang anda miliki, anda bisa melakukan kerjasama dengan Bank Danamon.

Ya, sebagai salah satu Bank terpercaya di Indonesia Bank Danamon telah memiliki banyak pengalaman di bidang finansial, termasuk Investasi. Dengan dukungan dari para Manajer Investasi terpercaya, Bank Danamon siap membantu Anda untuk mengelola Investasi Anda, sekarang. Bank Danamon menyediakan berbagai pilihan produk Investasi, seperti: Investasi Reksadana, Danamon Reguler Investment Plan (DRIP), Investasi Obligasi dan Investasi Valas. Anda dapat memulai Investasi di Bank Danamon tanpa perlu menjadi ahli Investasi.


Ada beberapa jenis investasi yang disediakan oleh Bank Danamon untuk para nasabahnya. Adapun beberapa jenis investasi tersebut adalah sebagai berikut : 

  • Investasi Reksa Dana. Nikmati kemudahan berinvestasi melalui Bank Danamon yang menyediakan rangkaian produk Reksa Dana sebagai pilihan untuk portofolio investasi sesuai dengan profil risiko Anda. Bank Danamon tidak hanya memberikan berbagai pilihan instrumen investasi melalui produk Reksa Dana tetapi ditunjang pula oleh pelayanan Relationship Manager berpengalaman untuk pengelolaan finansial Anda.

  • Danamon Reguler Investment Plan (DRIP). Danamon Reguler Investment Plan (DRIP) ini memberikan fasilitas autodebit untuk pembelian Reksa Dana Anda secara berkala mulai dari Rp500.000,-. Cukup daftarkan diri Anda sekali dan melakukan penyetoran dana setiap bulannya, maka Anda telah memiliki investasi bulanan untuk masa depan lebih baik
Share on Google Plus

About Aria

Berbagi berita dengan Aria.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar :

Posting Komentar