Kesahatan tubuh merupakan hal yang sangat penting bagi setiap manusia. Dengan memiliki tubuh yang sehat maka setiap manusia dapat melakukan aktifitas yang seperti biasa dilakukannya, baik di dalam ruangan ataupun di luar ruangan.
Namun jika kesehatan tubuh terganggu jangankan melakukan aktifitas normal, terkadang melakukan aktifitas ringan saja tidak dapat kita lakukan. Mengingat hal tersebut maka sangatlah penting untuk menjaga kesehatan tubuh kita.
Menjaga kesehatan tubuh dapat dilakukan dengan beberapa cara, berikut adalah beberapa cara yang dapat kita lakukan :
Makanan makanan yang bergizi, makanan adalah salah sati komponen penting yabg diperlukan oleh tubuh manusia. Karena makanan merupakan suplai energi dan nutrisi utama bagi tubuh. Jika kita mengkonsumai makanan yang baik dan bergizi maka akan membuat tubuh kita menjadi sehat namun jika sebaliknya kita mengkonsumsi makanan yang kurang sehat maka akan berakibat buruk bagi kesehatan tubuh.
Secara umum hampir sebagain besar penyakit yang diderita oleh manusia bersumber dari makanan.
Istirahat cukup, istirahat merupakanbhak tubuh. Tubuh kita yang melakukan aktifitas seharian memerlukan waktu untuk memulihkan diri dari kelelahan yang dialami. Waktu tersebut diperoleh ketika anda tidur.
Ketika anda tidur tubuh anda akan meregenerasi sel - sel yang telah rusak dan menggantinya dengan sel yang baru. Sehingga ketika anda bangun tidur badan anda akan merasa lebih bugar. Waktu yang diperlukan tubuh untuk beristirahat kurang lebih delapan jam setiap hari, maka penuhilah hak tubuh tersebut.
Berolah raga secara teratur, oleh raga memberikan banyak manfaat bagi tubuh kita mulai dari meniaga kesehatan tubuh hingga membantu menjaga bentuk tubuh tetap proprsional. Dengan melakukan oleh raga maka otot akan rilesk san irgan - organ tubuh akan terlatih, selain dari itu olahraga dapat menghilabgkan timbunan lemak di dalam tubuh, dan dapat mengeluarkan keringat
lebuh banyak, saat keringat keluar itulah racun di dalam tubuh turut terbuang.
Itulah beberapa hal yang dapat anda lakukan untuk menjaga kesehatan tubuh anda.
0 komentar :
Posting Komentar